FP2 MotoGP Motegi 2017: Rossi Frustasi Yamaha M1 Jeblok di Trek Basah

wp-image-1310100256
Valentino Rossi frustasi dengan performa Yamaha M1 nya yang tak kunjung membaik di lintasan basah FP2 MotoGP Jepang 2017

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Valentino Rossi mengatakan dia frustasi dengan performa Yamaha M1 besutannya saat lakoni sesi Free Practice 2 MotoGP Motegi Jepang yang digelar dalam kondisi hujan. Performa Rossi yang cukup apik di lintasan basah ternyata sama sekali tak terbukti di FP2 MotoGP Motegi. Mungkinkah faktor sakit di kaki yang masih dideritanya? Lanjutkan membaca “FP2 MotoGP Motegi 2017: Rossi Frustasi Yamaha M1 Jeblok di Trek Basah”