Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Tanpa hadirnya Valentino Rossi dilintasan di race MotoGP Misano 2017 akhirnya mengukuhkan Marc Marquez di puncak podium kalahkan Petrucci dan Dovisiozo. Honda RC213V miliknya bekerja dengan sangat bagus sehingga mampu membawanya rengkuh juara.
Andrea Dovisiozo menjelma menjadi sosok yang siap merebut kejuaraan dunia MotoGP 2017
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Siapa sih yang tak kenal dengan Desmo Dovi? Ya, julukan yang disematkan kepada Andrea Dovisiozo penunggang Ducati Desmosedici GP17 yang kini menjadi kontender utama perebutan titel juara dunia MotoGP musim 2017. Lantas, benarkah Dovi dan Desmo telah menjelma menjadi idola baru?
Andrea Dovisiozo kembali juarai MotoGP seri Silverstone Inggris dengan Desmosedici GP17 yang makin sangar
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Hasil Race MotoGP seri Silverstone Inggris menempatkan Dovisiozo dengan Desmosedici GP 17 di podium tertinggi disusul Vinales dan Rossi. Sementara Marc Marquez harus mengubur dalam-dalam asa nya karena gagal finish akibat mesin RC213V nya meledug.
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. MotoGP Austria 2017 dimenangi pembalap Ducati Andrea Dovisiozo dengan berhasil mengecoh Marquez untuk posisi dua. Pembalap Repsol Honda lainnya Dani Pedrosa berhasil menapaki podium ke tiga.MotoGP Austria 2017 berjalan cukup seru masgan. Pasalnya sedari awal pembalap Ducati Jorge Lorenzo langsung melesat meninggalkan Dovisiozo, Rossi, Zarco Pedrosa dan Vinales yang sedang berjibaku memperebutkan posisi dua.
Marc Marquez menjadi pembalap tercepat di kualifikasi MotoGP Austria disusul duo Ducati
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Kualifikasi MotoGP Austria dimenangi Marc Marquez yang kembali berhak atas pole position. Marquez yang selalu cepat sejak sesi free practice digelar mampu tampil tercepat di Q2 MotoGP Austria mengalahkan duo Ducati, Dovisiozo dan Lorenzo.
Motomazine.com – Salam safety riding.. Pembalap Ducati factory Andrea Dovisiozo menyatakan kesiapannya hadapi race Sachsenring yang akan digelar pada akhir pekan ini, Minggu (2/7/2017). Kantongi poin terbanyak (115) pembalap berjuluk DesmoDovi ini cukup yakin Ducati GP17 nya mampu berbicara banyak di lintasan yang terletak di daratan Jerman tersebut.
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Pasca MotoGP Catalunya 2017 posisi klasemen pembalap jadi berubah total. Walaupun Vinales masih berada di puncak klasemen, namun selisih poinnya dengan pembalap nomor 2 Andrea Dovisiozo tinggal berbeda 7 poin saja. Kemenangan Dovisiozo di Catalunya hari ini menambah kumpulan poinnya hingga si Italiano mengoleksi total 104 poin. Lanjutkan membaca “Klasemen Sementara Pembalap MotoGP Pasca Race Catalunya 2017. Gapnya Tipis-tipis”