Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Gelaran tes pra musim hari kedua di sirkuit Sepang baru saja selesai dihelat. Dan hasilnya, sungguh diluar dugaan. Sebab pebalap Octo Pramac Ducati, Danilo Petrucci berhasil menjadi pebalap tercepat mengalahkan pebalap-pebalap top lainnya.
Lanjutkan membaca “MotoGP Tes Pramusim Sepang Hari Kedua.. Moncernya Petrucci dibalik Nahasnya Loris Baz..!!!”
