Renderan Suzuki G Strom 250.. Sang Penantang MT25..!!

image

Motomazine.com – bro dan sis.. Setelah kemarin hanya terdengar kasak-kusuk tentang kehadiran calon motor bergenre adventure dari pabrikan Suzuki, yang akan dinamai Suzuki G Strom 250,


kali ini giliran renderan gambarnya yang tersebar luas. Sebuah tabloid otomotif asal negeri Sakura telah membuatkan renderannya untuk kita semua. Lanjutkan membaca “Renderan Suzuki G Strom 250.. Sang Penantang MT25..!!”

Suzuki Juga Sedang Menyiapkan Motor Sport Adventure 250cc Guna Saingi Versys250

image

Motomazine.com – Kabar Kawasaki yang akan memproduksi Versys250 rupanya juga direspon oleh pabrikan Suzuki. Pasalnya saat ini mereka sedang menyiapkan motor sport adventure berkubikasi 250cc sebagai calon kompetitor new Kawasaki Versys.
Lanjutkan membaca “Suzuki Juga Sedang Menyiapkan Motor Sport Adventure 250cc Guna Saingi Versys250”