MotoGP: Kehilangan “Hak Istimewa” Suzuki ingin Fokus pada Pengembangan Mesin

andrea-iannone-motogp-suzuki-jerez-test
Suzuki fokus pada pengembangan mesin bersama Iannone untuk musim 2017

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Pasca menjalani tes IRTA yang digelar di Valencia beberapa waktu lalu, rupanya tim Suzuki Ecstar MotoGP bersama pebalap barunya, Andrea Iannone dan Alex Rins mulai mendapatkan kepastian mengenai langkah yang akan diambil pada balap musim 2017 mendatang. Kehilangan “hak istimewa” yang disandang Suzuki pada musim ini, mereka bertekad hanya akan fokus pada pengembangan mesin GSX-RR yang saat ini dinilai sudah cukup mumpuni.
Lanjutkan membaca “MotoGP: Kehilangan “Hak Istimewa” Suzuki ingin Fokus pada Pengembangan Mesin”

Maverick Vinales kembali Tercepat di Tes Pramusim Valencia 2016 Hari Kedua, disusul Marquez dan Dovisiozo

image
Vinales kembali tercepat di tes pramusim hari kedua Valencia 2016

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Sesi tes pramusim MotoGP hari kedua telah usai digelar. Di sirkuit Valencia ini semua pebalap kembali berjibaku dengan settingan-settingan baru seperti sasis, mesin atau bahkan motor sekalipun. Dan hasilnya, Maverick Vinales, mantan pebalap Suzuki yang kini hijrah ke Yamaha berhasil menjadi pebalap tercepat lagi setelah hari Selasa kemarin pebalap bernomor 25 ini juga memimpin catatan waktu di tes hari pertama.
Lanjutkan membaca “Maverick Vinales kembali Tercepat di Tes Pramusim Valencia 2016 Hari Kedua, disusul Marquez dan Dovisiozo”

MotoGP Valencia Test Day 1 Result: Vinales, Rossi, Lorenzo

image
Vinales tercepat di hari pertama tes Valencia MotoGP 2017

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Per hari ini di sirkuit Valencia baru saja diadakan sesi tes pramusim MotoGP 2017. Dihelat mulai jam 10 pagi hingga jam 5 sore waktu setempat praktis memberikan kesempatan berharga, terutama bagi tim dan pebalap-pebalap yang hijrah ke pabrikan lain. Lanjutkan membaca “MotoGP Valencia Test Day 1 Result: Vinales, Rossi, Lorenzo”

MotoGP: Hasil Tes Pra Musim 2017 Hingga Jam 12 Waktu Setempat. Rossi Tercepat

image
Rossi on Valencia Test

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. #2017StartsNow, itulah hashtag yang dihadirkan oleh penyelenggara MotoGP dalam menyambut musim balap tahun 2017. Artinya, mulai hari ini genderang perang balap MotoGP tahun 2017 sudah dimulai dengan digelarnya sesi tes pra musim yang dihelat di sirkuit Valencia.
Lanjutkan membaca “MotoGP: Hasil Tes Pra Musim 2017 Hingga Jam 12 Waktu Setempat. Rossi Tercepat”