
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… PT Astra Honda Motor (AHM) mengajak 10 konsumen big bike Honda mengikuti rangkaian turing Honda Asian Journey yang menjelajah jalanan sepanjang Phuket, Thailand – Sepang, Malaysia. Lebih dari 60 pecinta big bikeHonda dari berbagai negara di Asia Tenggara seperti Indonesia, Thailand, Vietnam, Filipina, dan Malaysia akan turut serta dalam turing lintas negara sejauh 700 km ini dan sekitar 450 pecinta big bike Honda lainnya akan bergabung di Malaysia.
Lanjutkan membaca “AHM Ajak Konsumen Big Bike Honda untuk Ikut Touring Phuket-Sepang”