Motomazine.com – salam safety riding bro sis… Kabar heboh menghiasi jagad permotoran tanah air. Ya walaupun cuma printhilan demi printhilan tapi yang namanya motor baru tentu selalu menarik untuk diikuti dan digali lebih lanjut.
Yup… Kali ini spare part yang terspy shot adalah bagian spion. Dan disinyalir spion ini adalah milik New Honda CBR150R facelift yang kemungkinan bulan Februari akhir atau Maret awal sudah hadir dan siap dirilis ke pasar.

Jika benar ini adalah spion New CBR150R facelift maka bisa dipastikan motor yang sejatinya bakal digunakan untuk melawan Yamaha R15 ini tentunya benar-benar mendapatkan major facelift. Bagaimana tidak… Lha wong spion saja mendapatkan update.
So.. Tunggu kelanjutannya masbro ya… Menarik ini sepertinya…. (MMz/red)
Related Posts:
- Curi Start, inilah Bentuk Honda RC213V Versi 2021
- Hari ini Saja! AHASS Spesial Day 21.21 Bertabur Diskon
- Mantab! MPM Honda Jatim Raih Sertifikasi Kualitas Manajemen Mutu ISO 9001:2015
- Modifikasi CBR150R ala Sang Kakak, CBR250RR
- Berikut Jawaban AHM Kenapa Mesin New CBR150R tak Berubah
- Inilah All New Honda CBR150R si Baby RR dengan Suspensi depan Upside Down
- Sabri Jajan lagi, Berikut Biaya Ganti Seal Suspensi Depan Honda CB150R
- Inikah Next Honda Revo 110 X Facelift?
- Tanggal 12 Januari AHM Rilis Produk Baru. All New CBR150R?
- Sudah sangat Siap Rilis, inikah All New Honda PCX160?
Tah eta http://sakahayangna.com/2016/01/18/modifikasi-honda-old-cb150r-streetfire-ala-retro-modern/
Tulll
all new dong yah…
http://otoborn.com/2016/01/17/yamaha-xabre-aka-m-slaz-lokal-segera-launching-simak-galeri-versi-standarnya/
Yup… Nyaris semua diperbarui
mantab… mengganas…
http://otoborn.com/2016/01/18/yamaha-aerox-125lc-dirilis-di-sentul-menjadi-sejarah-racing-matic/
Semoga seiring dengan powernya
Amiin…