Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Artikel tips ringan bagi anda pemilik mobil yang kebetulan sedang mengalami nasib kurang baik dimana bodi mobil anda tergores atau terkena impact yang mengakibatkan cat mobil sedikit tergores. Sangat disayangkan bukan jika mobil yang kita sayang, kita rawat dan dielus-elus tiap pagi harus tergores noktah kejam kelalaian? Lanjutkan membaca “Tips: Unik… Hilangkan Baret Pada Cat Mobil dengan Lotion Anti Nyamuk”
Tag: mobil
Porsche Spyder 918 Lengkapi Armada Kepolisian Dubai
Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Kepolisian Dubai memang tak tanggung-tanggung dalam memberikan fasilitas kepada pasukan pengaman bagi negaranya. Tak asing lagi memang, salah satu negara kaya di Timur Tengah ini memang sarat dengan mobil-mobil mewah bertenaga badak. Maka tak berlebihan rasanya jika kepolisian Dubai lantas meminang Porsche 918 Spyder sebagai armada penunjang tugas mereka. Lanjutkan membaca “Porsche Spyder 918 Lengkapi Armada Kepolisian Dubai”
Teknologi Pendeteksi Sopir Mabuk Melalui Bau Nafas.. Safety Nih Sob…!!!
Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Semakin ramainya pengguna mobil di dunia ini rupanya juga berpengaruh terhadap angka kecelakaan yang ditimbulkan. Hal ini tentu saja dipengaruhi oleh banyak faktor. Entah faktor teknis mobil itu sendiri maupun human error dan bahkan attitude error. Lanjutkan membaca “Teknologi Pendeteksi Sopir Mabuk Melalui Bau Nafas.. Safety Nih Sob…!!!”
New Fortuner 2016 Meluncur.. Gagah, Futuristik namun tetap Elegan..!!
Motomazine.com__ Toyota Fortuner, salah satu SUV yang cukup laris manis penjualannya di Indonesia, kali ini mendapatkan facelift. Setelah beberapa bulan lalu sempat muncul renderan dan spyshootnya bertebaran di dunia maya, kali ini sosoknya benar-benar terlihat gamblang.
Lanjutkan membaca “New Fortuner 2016 Meluncur.. Gagah, Futuristik namun tetap Elegan..!!”



