Inilah Alasannya Kenapa Kawasaki Pede Tak Pasang Suspensi Upside Down di All New Ninja 250 FI

banner

All New Kawasaki Ninja 250 FI tetap pakai suspensi depan teleskopik biasa

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Mungkin banyak yang bertanya-tanya kenapa Kawasaki tak ikutan latah membekali All New Ninja 250 FI dengan suspensi depan upside down (USD) yang saat ini menjadi nilai jual unggulan bagi kompetitor. Sebab diakui atau tidak, nyatanya kehadiran suspensi inverted aka terbalik itu bisa menjadi trigger kuat bagi calon pembeli motor sport kelas 250cc ini.

Lanjutkan membaca “Inilah Alasannya Kenapa Kawasaki Pede Tak Pasang Suspensi Upside Down di All New Ninja 250 FI”