Meski Nyeri Rossi Nekat Pecicilan Berlatih Supermoto di Ranch Pribadinya

wp-image-1103285833
Valentino Rossi saat berlatih di ranch pribadi miliknya. Di belakang terlihat pembalap Moto2 Mattia Pasini (21)

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… “Tua-tua keladi, makin tua makin menjadi”. Ya, peribahasa tersebut rasanya memang sangat pas dilayangkan pada pembalap gaek MotoGP, Valentino Rossi. Pasca nekat turun di MotoGP Aragon, Rossi yang mengaku masih merasakan nyeri di kaki kanannya nekat menjajal motor supermoto di atas ranch pribadi miliknya kemarin, Minggu (8/10/2017). Lanjutkan membaca “Meski Nyeri Rossi Nekat Pecicilan Berlatih Supermoto di Ranch Pribadinya”