
Motomazine.com – Dua hari lalu kabar mengenai psikotes yang diharuskan bagi pemohon SIM, baik baru atau perpanjangan begitu meluas memenuhi pemberitaan jagad otomotif tanah air. Dan hasilnya, mulai hari ini Polda Metro Jaya bahkan sudah melakukan simulasi psikotes tersebut. Seperti halnya ujian teori di komputer, Psikotes ini juga memakai komputer sebagai media menjawab soal yang tentunya berhubungan dengan kejiwaan. Lanjutkan membaca “Biaya Psikotes SIM diperkirakan Sekitar Rp 35 Ribu. Aman, Masih Terjangkau”



