
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Baru saja hitungan menit artikel MMz perihal motor yang akan dirilis YIMM di IIMS ini muncul, ndilalah di saat yang hampir berbarengan juga muncul sebuah notif dari grup WA yang MMz ikuti, dimana di sana terpampang jelas produk Yamaha terbaru yang rencananya memang bakal dirilis hari ini. Yupz, inilah Yamaha New Vixion. Bukan satu, melainkan New Vixion kali ini hadir dalam 2 varian sekaligus.. Beughh.. Sedaap…Adalah kang Madev yang saat ini sedang menghadiri acara IIMS, yang telah membagikan penampakan Yamaha Vixion dan Vixion R yang sekaligus dirilis oleh YIMM hari ini. Dua produk ini memiliki diferensiasi diantaranya adalah pada sektor mesin, kaki-kaki hingga muffler. Yamaha Vixion R dibekali dengan mesin 155cc SOHC VVA layaknya milik New R15, dipadu bentuk velg, knalpot serta arm.


Sementara Vixion versi standard (sebut saja begitu) hadir dengan mesin 150cc SOHC namun dibekali dengan teknologi baru yakni assist and slippery clutch. Untuk bentuk velg, knalpot, hingga arm masih sama dengan si Vixion current.


Dan berikut perbedaan spesifikasi mesin Yamaha New Vixion dan New Vixion R

Btw… Ada yang langsung kepincut gak nih…??? (MMz)
Baca Juga
- Berjuluk GTA, Night Riding Yamaha AEROX Getarkan Jakarta
- Kece Pol! Modifikasi Yamaha Gear Ultima 125 Dana Pelajar
- 6 Pebalap Yamaha Racing Indonesia Siap Tempur di Ajang Balap Internasional Musim 2025
- Promo Special Raya Ramadhan Bareng Yamaha
- Sudah dibuka Order Online Yamaha Gear Ultima 125 di Blibli, Gaskeun!
- Dijual Mulai Rp 19 Jutaan, Berikut Warna dan Spesifikasi Lengkap Yamaha Gear Ultima 125
- Pertahankan Fitur Simple Berfaedah, Yamaha Gear Ultima 125 Pantas Jadi Skutik Serbaguna
- Yamaha Gear Ultima 125 Hybrid Motor Kuat, Hebat, No Debat
- Sore ini Yamaha Rilis Motor Hybrid Baru, Cluenya Anak Kecil
- Kece! Mr Fulus Bagi-Bagi iPhone Di Pahlawan Street Center Kota Madiun
===============
Punya pertanyaan atau ingin berbagi pengalaman? Tulis saja di:
- e-mail: motomazineblog@gmail.com
- facebook: motomazine.com
- twitter: motomazine
- IG: @motomazineblog
- WA: 085233819298
- BB: 524dbd4e
BodyBurukSepertiBerukk…
EngineOkee…