Hasil Kualifikasi MotoGP Sachsenring Jerman: Marquez Pole disusul Petrucci dan Pedrosa. Rossi 9 Vinales 11

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Kesempatan Marquez untuk mengukuhkan dirinya sebagai raja Sachsenring kian terbuka. Pasalnya pembalap Repsol Honda ini mampu menjadi pole sitter di sesi kualifikasi MotoGP Sachsenring sore ini yang digelar dalam kondisi full wet. Artinya Marc bakal start dari posisi terdepan saat race digelar esok hari.

Lanjutkan membaca “Hasil Kualifikasi MotoGP Sachsenring Jerman: Marquez Pole disusul Petrucci dan Pedrosa. Rossi 9 Vinales 11”

FP3 MotoGP Sachsenring: 1. Marquez, 2. Vinales, 3. Folger, Rossi 6


Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Sesi free practice 3 MotoGP Sachsenring baru saja usai digelar dalam kondisi cuaca kering dan panas. Seperti biasa, jagoan-jagoan trek kering langsung melesat cepat mencatatkan hasil laptime mengagumkan. Sebut saja Marc Marquez yang berhasil menjadi pembalap tercepat dengan waktu 1m20.745 detik yang artinya unggul dari Vinales di posisi dua dengan perolehan waktu 1m20.915 detik atau lebih lambat +0.170 detik saja dari Marquez. Lanjutkan membaca “FP3 MotoGP Sachsenring: 1. Marquez, 2. Vinales, 3. Folger, Rossi 6”

FP2 MotoGP Sachsenring: Barbera Tercepat disusul Marquez dan Pedrosa. Rossi 15 Vinales 20

PA2155762.0008
Hector Barbera FP2 MotoGP Sachsenring

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Ducati  kembali unjuk gigi.. Setelah sukses mengantarkan Andrea Dovisiozo sebagai pembalap tercepat FP1 MotoGP Sachsenring, di FP2 giliran Hector Barbera yang sukses menyabet laptime terbaik guna duduk sebagai pembalap tercepat latihan bebas kedua yang digelar di sirkuit Jerman tersebut. Lanjutkan membaca “FP2 MotoGP Sachsenring: Barbera Tercepat disusul Marquez dan Pedrosa. Rossi 15 Vinales 20”

FP1 MotoGP Sachsenring Jerman: Dovisiozo Tercepat disusul Vinales dan Pedrosa. Rossi 16


Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Ducati sudah sembuh? Mungkin.. Nyatanya di tangan Dovisiozo si GP17 mampu melesat tercepat di sesi free practice 1 MotoGP Sachsenring Jerman yang digelar hari ini, Jumat (30/6/2017). Pembalap berjuluk Desmodovi tersebut mampu mencatatkan laptime terbaik di angka 1m21.599 detik dan berhak unggul atas Vinales di posisi dua yang terpaut gap sebesar +0.038 detik saja. Lanjutkan membaca “FP1 MotoGP Sachsenring Jerman: Dovisiozo Tercepat disusul Vinales dan Pedrosa. Rossi 16”

Meski Pede Kantongi Poin Terbanyak, Dovisiozo sedikit Khawatir dengan Aspal Baru Sachsenring

Motomazine.com – Salam safety riding.. Pembalap Ducati factory Andrea Dovisiozo menyatakan kesiapannya hadapi race Sachsenring yang akan digelar pada akhir pekan ini, Minggu (2/7/2017). Kantongi poin terbanyak (115) pembalap berjuluk DesmoDovi ini cukup yakin Ducati GP17 nya mampu berbicara banyak di lintasan yang terletak di daratan Jerman tersebut.

Lanjutkan membaca “Meski Pede Kantongi Poin Terbanyak, Dovisiozo sedikit Khawatir dengan Aspal Baru Sachsenring”

MotoGP: Ini Alasannya kenapa Penting Untuk Rossi Kembali Meraih Podium di Jerman

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Valentino Rossi yang baru saja meraih kemenangan dramatis di balap seri Assen Minggu lalu menyatakan kesiapannya untuk kembali berlaga dan meraih poin maksimal di seri berikutnya, Sachsenring Jerman. Penting untuk meraih podium di sana, sebab kini Rossi juga masuk dalam daftar pembalap yang sedang berburu gelar juara dunia musim 2017 bersama Vinales, Marquez dan Dovisiozo.

Lanjutkan membaca “MotoGP: Ini Alasannya kenapa Penting Untuk Rossi Kembali Meraih Podium di Jerman”

Berikut Susunan Pembalap MotoGP 2018: Morbidelli Siap Tantang sang Guru, Valentino Rossi

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Belum juga memasuki paruh musim 2017, pihak penyelenggara MotoGP telah merilis line up pembalap musim 2018. Nama-nama lama yang telah menjalin kontrak hingga akhir musim 2018 tentu saja otomatis langsung tercatat sebagai pembalap tetap. Sementara beberapa nama-nama baru bersiap menghias grid MotoGP tahun mendatang.

Lanjutkan membaca “Berikut Susunan Pembalap MotoGP 2018: Morbidelli Siap Tantang sang Guru, Valentino Rossi”