Vinales Sebut Mesin M1 Terlalu Brutal. Pembalap Malah Keteteran

img_20170216_143300.jpg

Motomazine.com – Masbro, pembalap Yamaha Maverick Vinales keluhkan mesin Yamaha 2018 yang dinilainya terlalu brutal. Besarnya tenaga yang tersalur ke ban belakang tak mampu dimanfaatkan dengan baik yang malah membuat akselerasi motor jadi kedodoran. Ban terlalu banyak spin hingga degradasi pun lebih cepat terjadi. Lanjutkan membaca “Vinales Sebut Mesin M1 Terlalu Brutal. Pembalap Malah Keteteran”

Inilah Kunci yang Membuat Rossi Podium 2 di Jerman

Motomazine.com – Masbro, Valentino Rossi secara blak-blakan membeberkan resepnya hingga bisa gapai podium 2 di MotoGP Sachsenring. Yup, pembalap Italia ini mengaku memakai data milik Jonas Folger. Data yang membuat Folger hampir saja mengalahkan Marquez tahun lalu.

Lanjutkan membaca “Inilah Kunci yang Membuat Rossi Podium 2 di Jerman”

Marquez Masih Raja Sachsenring, Rossi dan Vinales Podium

Motomazine.com – Masbro, Marc Marquez kembali tegaskan kekuatannya di sirkuit Sachsenring, Jerman. Pembalap Spanyol ini sukses merebut kemenangan ke-9 secara beruntun sejak kelas Moto3 di sirkuit yang didominasi tikungan kiri tersebut.

Lanjutkan membaca “Marquez Masih Raja Sachsenring, Rossi dan Vinales Podium”

Kemenangan Pertama Binder, sekaligus Podium buat Mir dan Marini, Adik Rossi

Motomazine.com – Masbro, jalannya balap Moto2 seri Sachsenring menjadikan banyak kejadian tak terduga. Pasalnya di sini Brad Binder, pebalap tim KTM berhasil merengkuh podium tertinggi diikuti pembalap Marc VDS Joan Mir dan adik tiri Rossi, Luca Marini di posisi tiga.

Lanjutkan membaca “Kemenangan Pertama Binder, sekaligus Podium buat Mir dan Marini, Adik Rossi”

Rossi Membaik, Sebut Ban jadi Kunci!

Motomazine.com – Masbro, Valentino Rossi yang sempat terseok-seok di sesi FP2 akhirnya kembali ke jalan yang benar. Yap, sempat melorot ke posisi ke-17 di latihan bebas 2, Rossi terus memperbaiki posisi hingga berhasil meraih posisi enam di sesi kualifikasi MotoGP Sachsenring, Jerman. Rossi terpaut 0.262 detik dari pole man, Marquez.

Lanjutkan membaca “Rossi Membaik, Sebut Ban jadi Kunci!”

Marquez Pole Position GP Sachsenring 2018, Peluang Menang Kembali Terbuka. Rossi 6

Motomazine.com – Masbro, gelaran kualifikasi MotoGP Sachsenring baru saja usai. Dan hasilnya Marc Marquez keluar sebagai pembalap tercepat dan berhasil memboyong pole position di sirkuit yang memang menjadi jajahannya itu.

Lanjutkan membaca “Marquez Pole Position GP Sachsenring 2018, Peluang Menang Kembali Terbuka. Rossi 6”

Dunia Balap Kembali Berduka. William Dunlop Meninggal di Balap Skerries 100

Motomazine.com – Masbro, dunia kembali berduka. Pasalnya pembalap legendaris Inggris William Dunlop meninggal dalam insiden yang menimpa dirinya di ajang balap Skerries 100. Pembalap berusia 32 tahun menghembuskan nafas terakhir akibat luka yang dideritanya.

Lanjutkan membaca “Dunia Balap Kembali Berduka. William Dunlop Meninggal di Balap Skerries 100”