
Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Menyambung artikel launching Honda CRF250Rally di bukit jaddih, Bangkalan, Madura, seperti janji saya di artikel tersebut, kini tibalah giliran artikel mengenai gambaran feeling yang MMz peroleh pasca menyemplak langsung si CRF250Rally di habitatnya. Seperti yang bro sis semua ketahui, saat peluncuran yang diberi tajuk Press Gathering Honda CRf250Rally kemarin, secara berani Honda dalam hal ini PT. MPM Jatim menyajikan trek yang luar biasa menantang, benar-benar offroad dengan berbagai kombinasi trek seperti batuan kapur, kerikil,sedikit pasir, tanjakan, turunan serta kelokan curam, hingga kubangan air yang tak terdeteksi sama sekali kedalaman serta kombinasi lumpur yang menyusunnya.
Lanjutkan membaca “Test Ride Impression Honda CRF250Rally. Nama tak Sekedar Slogan…!!!”



