Motomazine.com – Perhelatan pasar kendaraan saat ini memang sedang menggeliat. Tak hanya sepeda motor, beberapa produsen mobil pun seakan tak mau kalah berebut nikmatnya kue profit penjualan. Sebut saja Ford, Toyota dan Mitsubishi yang baru-baru saja ini meluncurkan SUV terbaru mereka. Lanjutkan membaca “Body Comparisson 3 SUV Gagah yang Siap Meramaikan Pasar di 2016 Nanti”
