Inikah Spyshot Avanza Facelift? Lebih Gagah dari Versi Current

Motomazine.com – Masbro, setelah lama menjadi perbincangan hangat warganet, terus-terusan dirender, dikait-kaitkan dan digarap sedemikian rupa agar segera bisa direalisasikan, akhirnya, sosok Avanza facelift terspyshot tengah teronggok, sepertinya di parkiran mall.

Lanjutkan membaca “Inikah Spyshot Avanza Facelift? Lebih Gagah dari Versi Current”

Penjualan Xpander Bulan Maret 2018 Kembali Kalahkan Avanza. Apakah Trend Pasar Mulai Bergeser?

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Selalu menarik memang mengikuti trend pasar low Multi Purpose Vehicle atau yang lebih dikenal dengan sebutan MPV. Karena di kelas mobil keluarga ini bercokol setidaknya dua mobil MPV beda pabrikan yang terus berebut pasar saling salip dalam penjualan.

Lanjutkan membaca “Penjualan Xpander Bulan Maret 2018 Kembali Kalahkan Avanza. Apakah Trend Pasar Mulai Bergeser?”

Toyota Siap Hadirkan Lawan Honda BR-V di Ajang IIMS 2018. Siapakah Dia?

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Gelagat Toyota untuk menghadirkan SUV compact sepertinya masuk tahap serius. Pasalnya di ajang IIMS 2018 nanti, melalui Toyota Astra Motor (TAM), mereka akan menghadirkan penantang Honda HR-V.

Lanjutkan membaca “Toyota Siap Hadirkan Lawan Honda BR-V di Ajang IIMS 2018. Siapakah Dia?”

Usung 75 Persen Komponen Lokal New Toyota Yaris dijual Mulai Rp 235 Jutaan

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Selasa (20/2) bertempat di Jakarta, akhirnya Toyota Astra Motor (TAM) meluncurkan New Yaris dengan desain lebih sporty serta ubahan di beberapa bagian agar New Yaris menjadi hatchback canggih di kelasnya.

Lanjutkan membaca “Usung 75 Persen Komponen Lokal New Toyota Yaris dijual Mulai Rp 235 Jutaan”

Diluncurkan Pekan Depan ini dia Bocoran Harga New Toyota Yaris

Toyota-Yaris-New-2018

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Toyota teridentifkasi sedang menyiapkan versi facelift dari  Yaris yang sebelumnya juga sudah mendapatkan refreshment (sebut saja V2). Nah, info terbaru yang mmz kutip dari DP mengatakan, bahkan Toyota bakal melaunching resmi New Toyota Yaris pekan depan. Lantas berapa sih boocran harganya nanti cak? Lanjutkan membaca “Diluncurkan Pekan Depan ini dia Bocoran Harga New Toyota Yaris”

Mau Tahu kenapa All New Toyota Rush Pakai Mesin Avanza? Berikut Alasannya

all new toyota rush

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Banyak pihak yang pada akhirnya menanyakan mengapa New Toyota Rush lebih memilih mesin Avanza dengan kode 2NR-VE. Bukannya apa-apa, power dan torsi yang mengalami penurunan dibanding mesin Rush sebelumnya digadang-gadang menjadi ganjalan bagi penyuka power dan torsi. Terlebih lagi New Toyota Rush memiliki bobot yang lebih berat dibanding Rush sebelumnya. Jadi tentu PWR si SUV tak lagi berkonde ini akan lebih terpangkas. Lanjutkan membaca “Mau Tahu kenapa All New Toyota Rush Pakai Mesin Avanza? Berikut Alasannya”

Harga All New Toyota Rush Resmi Dirilis. Yang Sudah Ngebet Silahkan diboyong Cak

all new toyota rush

Motomazine.com – salam safety riding bro sis… PT. Toyota Astra Motor (TAM) secara resmi telah merilis harga All New Toyota Rush 2018. Mobil SUV terbaru Toyota ini dijual dengan rentang harga yang tak sampai Rp 300 juta. Weleh,malah turun? sebab kalau nggak salah di kota mmz Rush yang facelift stoplamp (LED) itu aja udah nyentuh Rp 300 jutaan lebih (cmiiw). Lanjutkan membaca “Harga All New Toyota Rush Resmi Dirilis. Yang Sudah Ngebet Silahkan diboyong Cak”