Pengen All New Honda CBR250RR Bravery Mat Red? Wrapping Saja

Motomazine.com – Masbro, tanpa terdeteksi sama sekali, kemarin lusa, berbarengan dengan diluncurkannya All New Honda CB150R, AHM ternyata juga turut menghadirkan All New Honda CBR250RR warna baru.

Lanjutkan membaca “Pengen All New Honda CBR250RR Bravery Mat Red? Wrapping Saja”

Data AISI: Distribusi CBR150R bulan Juni Turun Drastis. Pola yang Sama dengan CB150R? Atau?

Motomazine.com – Masbro, cukup menjadikan pertanyaan pasca melihat data AISI yang baru saja muncul, terutama bulan Juni. Motor sport fairing Honda, CBR150R yang biasa bermain cantik di atas angka 5000-an unit per bulannya mendadak turun drastis. Hal yang sama seperti yang terjadi pada adik tak bersarungnya, CB150R. Nah, ada apa ini sebenarnya?

Lanjutkan membaca “Data AISI: Distribusi CBR150R bulan Juni Turun Drastis. Pola yang Sama dengan CB150R? Atau?”

Goyang NEX II Siap Sambangi Kota-kota di Jatim. Berikut Lokasi dan Waktunya Sam!

Motomazine.com – Masbro, Suzuki mulai bangkit? Yap, tepat sekali. Sejak melahirkan GSX-150 Series Suzuki berusaha bangun dan mencoba ikut berkubang di panasnya peta persaingan penjualan sepeda motor tanah air. Tak terlepas juga dengan pasca dikenalkannya NEX II ke khalayak ramai. Tak hanya berhenti pada proses rilis, Suzuki juga terus menggelar event yang berkaitan dengan skutik entry level tersebut. Salah satunya bertajuk Goyang NEX II.

Lanjutkan membaca “Goyang NEX II Siap Sambangi Kota-kota di Jatim. Berikut Lokasi dan Waktunya Sam!”

Konsumsi BBM Yamaha LEXI S. Lah Kok?

Motomazine.com – Masbro, sambil menyelam minum susu. Susune sopo? Haiyah… 😂 Sebuah peribahasa yang acapkali membuat pekerjaan terasa mudah. Sebab sembari melakukan satu pekerjaan, urusan lain pun ikut kelar.

Lanjutkan membaca “Konsumsi BBM Yamaha LEXI S. Lah Kok?”

Jangan Kaget! Begini Sensasi 200 Km Nunggang Yamaha LEXI S

Motomazine.com – Masbro, ngetest Yamaha LEXI S selama dua hari+5 hari berikutnya rasanya cukup mewakili betapa bagaimana sensasi nunggang motor terkecil keluarga MAXI ini. Yap, dibekali mesin 125 cc berteknologi VVA, Lexi yang punya ergonomi enak ini ternyata memberikan impresi cukup menyenangkan.

Lanjutkan membaca “Jangan Kaget! Begini Sensasi 200 Km Nunggang Yamaha LEXI S”

Begini Nyala Lampu LED Yamaha LEXI. Asli Terang Banget!

Motomazine.com – Masbro, lampu utama memang menjadi bahasan yang selalu menarik untuk diangkat menjadi artikel. Seperti juga motor-motor review sebelumnya, mmz selalu menyempatkan membuat review nyala lampu sebagai referensi jika sampeyan ingin ngeboyong motor tersebut.

Dan karena kali ini yang sedang mmz bawa adalah Yamaha LEXI, maka saya akan kasih gambaran kayak apa sih terangnya lampu LED Yamaha LEXI ini.

Yup, menyandang status sebagai keluarga MAXI, Yamaha LEXI memang sangat kental dengan aura besar dari depan. Headlamp LED nya juga. Didesain sedemikian rupa sehingga terlihat begitu menawan.

Baca juga:

Dan saat dinyalakan di malam hari, taraaa… jelas banget masbro. Nyala putih khas lampu LED langsung memancar, terfokus dan gak bikin silau.

Gak hanya secara sorot lampu yang cenderung menyorot ke bawah, namun yang membuat mmz makin yakin lampu LEXI tidak silau adalah ketika berpapasan dengan rider dari lawan arah. Yoi sam, mereka tidak menyalakan dim/high beam, artinya mereka tak terganggu dengan nyala lampu si LEXI ini.

Secara tampilan nyala lampu Yamaha LEXI ini juga menawan banget. Dua lampu utama berwarna putih begitu kontras dengan lampu alis warna orange yang dipisahkan dengan detail warna biru. Asli sam, kalau dilihat dari depan lampu LEXI ini menarik banget.

Last… untuk lebih jelasnya sampeyan bisa simak juga di channel youtube motomazine. Semoga berguna… (mmz)


Lebih dekat dengan Motomazine di:

  • e-mail: motomazineblog@gmail.com
  • facebook: motomazine.com
  • twitter: motomazine
  • IG: @motomazineblog
  • Youtube channel: Motomazine
  • WA: 085233819298
  • BB: D8DCFC9A

Nih LEXI S Liv. 46 Bakal Nemenin Motomazine Seminggu ke Depan. Ada yang Nitip Ulasan?

Motomazine.com – Masbro, si Sexy LEXI S berlivery VR46 ini bakal nemenin mmz berkomuter setidaknya untuk seminggu ke depan. Yap, Yamaha DDS Mandiri ngasih amanah ke admin buat ngreview nih LEXI dalam daily test ride.

Lanjutkan membaca “Nih LEXI S Liv. 46 Bakal Nemenin Motomazine Seminggu ke Depan. Ada yang Nitip Ulasan?”