Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Yamaha Aerox yang selama ini kita nanti-nantikan akhirnya menampakkan batang hidungnya. Skuter matic yang bisa dibilang Out of the Box ini terpantau jelas sedang berjajar rapi di pabrik CMIIW siap untuk didistribusikan. Lanjutkan membaca “HOT…!!! Tampak Jelas Yamaha Aerox Siap Distribusi”
Tag: aerox 125
Yamaha Aerox Sedang Distribusi ke Dealer. Bakal Jadi Primadona atau Penunggu Gudang…???

Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Kemarin tepatnya hari Rabu (5/1/2016) secara diam-diam Yamaha telah mendistribusikan produk skutik terbarunya yang dinamai Yamaha Aerox. Tanpa banyak ba bi bu, bahkan sebelum acara launching resmi rupanya Yamaha ingin memainkan strategi baru. Dimana konsumen secara eksklusif bisa mendapatkan produk terbaru dari Yamaha ini. Kenapa eksklusif? Jelaslah.. Wong yang lain pada belum punya..
Lanjutkan membaca “Yamaha Aerox Sedang Distribusi ke Dealer. Bakal Jadi Primadona atau Penunggu Gudang…???”
