K84F disinyalir menjadi Senjata Honda Berikutnya. CRF150 Supermoto?

Motomazine.com – Masbro, menarik mengamati pergerakan pabrikan sepeda motor terutama saat masuki semester dua. Pasalnya di waktu jelang akhir tahun begini biasanya pabrikan saling berlomba menelurkan produk baru agar siap dilempar ke pasaran paling tidak awal semester tahun depan.

Lanjutkan membaca “K84F disinyalir menjadi Senjata Honda Berikutnya. CRF150 Supermoto?”

HOT…!!! Honda CRF150 dikabarkan sudah Masuk Tahap Trial. Sabar Cak…

honda-xr-150l-2016-0km-genamax-4674-2730-587401-MLA20341614998_072015-O
Honda CRF150 dikabarkan sudah masuk tahap trial. Tak lama lagi mengaspal?

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Puzzle perihal kemunculan motor penggaruk tanah produksi Honda kian kemari semakin menunjukkan titik terang saja. Pasalnya melalui info yang MMz tangkap dari warungnya lek IWB, motor yang kemungkinan akan dinamai dengan CRF150 ini sudah masuk ke dalam tahap trial. Entah trial dalam bentuk unit motor utuh ataupun berupa beberapa part penyokong sepeda motor. Yang pasti  jika telah masuk dalam tahap trial, si new product tak kan lama lagi bakal membumi.

Lanjutkan membaca “HOT…!!! Honda CRF150 dikabarkan sudah Masuk Tahap Trial. Sabar Cak…”