Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Di ajang EICMA 2016 secara gamblang Kawasaki merilis produk terbarunya di kelas adventure. Bertajuk Kawasaki Versys X 250, motor bergenre dual purpose ini mengusung mesin legendaris Ninja 250 dengan dua silindernya. Lanjutkan membaca “Inilah Kawasaki Versys X 250, sang Petualang Bermesin 2 Silinder dan Velg Jari”
