Motomazine.com – salam safety riding bro sis.. Tanpa terendus media rupanya diam-diam pihak Suzuki telah meracik varian baru dari Suzuki Satria F150 Fi. Bertajuk Suzuki Satria Black Predator, mereka seakan ingin mengulang sukses varian serupa (versi karburator) tiga tahun silam.
Dari foto terlampir (laskar-suzuki), kemungkinan tak ada ubahan besar pada Suzuki Satria versi injeksi ini. Praktis ubahan hanya menyasar bodi dan tampilan saja. Sama halnya dengan Satria FU150 karburator Black Predator, motor versi spesial ini bakal mendapat sentuhan berupa warna all black, entah nanti warnanya hitam mengkilap atau black matte aka hitam dof.
- All New Suzuki Satria 150F Boyong Penghargaan Sebagai Bebek Terbaik Versi Otomotif 2018. Bukan Ayam Jago Ternyata
- Suzuki siapkan All New Satria F150 Fi Black Predator?
- Seseksi apa buritan Suzuki Satria F150 Fi..? Berikut jawabannya
- Walaupun Moncer secara Penjualan Namun Suzuki belum Puas dengan Capaian Satria F150 Fi
- Penjualan Suzuki Satria F150 Fi Melejit di bulan Februari.. Awal yang bagus…!!!
- Suzuki GSX-R150 Hanya Berita Hoax.. Benarkah…???
- Harga Suzuki Satria F150 Fi di Ponorogo Tembus 22,6 Juta Rupiah..!!!
- Topspeed Suzuki Satria F150 Fi Tembus 150 km/j di Tangan Aleix Espargaro (TVC)
- Suzuki Rilis Satria F150 Fi di Sentul Tanggal 1 Februari 2016…!!!
- All New Suzuki Satria F150 Fi Siap Distribusi.. Launching Tak Lama Lagi..!!!
Tak hanya itu, emblem huruf S sebagai lambang Suzuki juga tercetak besar, timbul dan berlapis chrome guna menegaskan kesan maskulin sang kuda besi.
So.. Kita tunggu saja bro sis.. Seperti kebiasaan sebuah produk, jika sudah terspyshoot kemungkinan kemunculannya pada khalayak ramai juga tak akan lama lagi.
All new Satria F150 Fi Black Predator? Tantang Nyalimu bro sis..
Oh ya, semoga shock depan mendapatkan update, biar gak ceklak-ceklok lagi. Sebab apapun itu tetap saja mengganggu pendengaran dan kenyamanan menikmati dekapan cabe *eh 😆 (MMz)
Berikut Suzuki Satria FU kaburator Black Predator yang MMz himpun dari google:
=======================
Bro dan sis punya informasi seputar otomotif dan kehidupan? Share saja bareng motomazine di:
• email: motomazineblog@gmail.com
• facebook: motomazine.com
• twitter: @aguztino86
• BB: 524dbd4e
• IG: motomazineblog
• WA: 085233819298
Owh itu black predator
https://macantua.com/2016/05/06/yamaha-yzf-r15-modifikasi-underbelly-muffler-keren/
Asal bukan black cobra ya mang?