

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Bicara motor sport tak melulu hanya berkutat pada urusan handling, tenaga, maupun posisi berkendara. Namun lebih jauh, tak sedikit pula biker yang konsen pada urusan posisi dan kenyamanan boncenger. Sebab sebagaimana posisi kita sebagai makhluk sosial, tak pelak suatu saat kita harus dihadapkan untuk membawa boncenger.
Nah, kebetulan, saat menghadiri acara safety riding competition lalu, mmz berkesempatan langsung merasakan sensasi New Honda CB150R yang saya pakai berboncengan bareng wong Tulungagung, si lek Irul Atasaspal.
Baca juga:
- All New Honda Vario 125 Night Ride, Ajak Komunitas Honda Malang-Blitar Nikmati Sensasi Riding Malam yang Aman dan Stylis
- Berani! Honda dikabarkan reset dua Konfigurasi Mesin untuk MotoGP 2027
- Meriah Pol, 360 Rider PCX Padati Prigi di PCX Day 2025
- Step Up dengan Generasi Terbaru, All New Honda Vario 125 Hadir Lebih Keren dan Sporti di Jawa Timur
- Honda Care On The Road: Layanan Siaga yang Makin Dekat dengan Konsumen
- MPM Honda Jatim Umumkan Pemenang PCX160 Periode ke-2 di Blitar; Kesempatan Masih Terbuka hingga Akhir Desember
- RILIS EROPA! Honda CB125R 2026: Neo Sports Café 15 HP Ganti Baju, Fitur Premium Tetap Gak Ada Lawan!
- Lanjutkan Tradisi, CBR250RR Tak Ada Lawan se-Asia
- Xploride Mystery New Honda ADV160 Roadsync Tunjukkan Ketangguhan Menjelajahi Rute Surabaya–Trawas hingga Goa Gembyang
- Penasaran Ergonomi New Honda Vario Street 125
Karena memang penasaran dengan impresinya saat jadi boncenger, saya pun langsung bertanya, bagaimana impresinya saat jadi boncenger. Berikut chatnya dengan motomazine
Dari pernyataan di atas bisa kita ambil kesimpulan bahwasannya posisi boncenger ternyata cukup rileks karena footpeg cukup pas dengan kaki boncenger. Satu lagi motor juga gak limbung.

Yang sedikit terasa mungkin pada area jok ya… Tapi apapun motornya, kalau berkendara selama 3 jam PP, yo bokong tetep semlenget cak… Semoga berguna…. (mmz)
===============
Lebih dekat dengan Motomazine di:
- e-mail: motomazineblog@gmail.com
- facebook: motomazine.com
- twitter: motomazine
- IG: @motomazineblog
- Youtube channel: Motomazine
- WA: 085233819298
- BB: D8DCFC9A

kayak kenal ya pak boncengernya..bukan juragan sayur gobis pokokmen 😆
#eh
SukaDisukai oleh 1 orang
Itu satunya pak… next artikel mungkin..
SukaSuka