Motomazine.com – Dominasi pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) bersama CBR250RR di ajang balap Asia terus berlanjut. Fadillah Arbi Aditama melanjutkan tradisi tersebut setelah tampil gemilang dan mengamankan predikat Juara Asia pada seri terakhir Asia Road Racing Championship (ARRC) kelas Asia Production (AP)250 di Chang International Circuit, Buriram, Thailand, Sabtu-Minggu, 6-7 Desember 2025.
Lanjutkan membaca “Lanjutkan Tradisi, CBR250RR Tak Ada Lawan se-Asia”Tag: cbr250rr
Ahwin Sanjaya Pembalap AHRT Sukses Borong Podium IRS Seri Ke-3 di Sentul. Mantab Djiwa!


Motomazine.com – Masbro, Awhin Sanjaya memberikan double podium pada Kejurnas Sport 250cc Indospeed Race Series (IRS) 2018 di Sentul International Circuit, Bogor, Jawa Barat (25-26/8). Pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) ini berhasil menyelesaikan seri ketiga IRS dengan menyabet podium ketiga di balapan pertama dan podium kedua di balapan kedua.
MPM Resmi pasarkan Honda CB150R SF dan CBR250RR Varian Terbaru di Jatim. Kuy Simak Harganya Cak!


Motomazine.com – Masbro, PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM) Distributor Jatim selaku pusat penjualan motor di Jawa Timur per hari ini, Selasa (14/8) resmi melaunching sekaligus memasarkan Honda CB150R SF dan CBR250RR varian terbaru.
Rheza Danica, Super Mario dan Andi Gilang Bawa CBR250RR ke Level Berbeda. Suzuka Jadi Saksi Ganasnya Merah Putih Mengudara!

Motomazine.com – Masbro, satu kata yang patut kita ucapkan untuk garuda-garuda muda Indonesia. Luar biasa…!!! Yap, berlaga di ajang ARRC kelas AP 250 yang digelar di sirkuit Suzuka Jepang, tiga pembapa Astra Honda Racing ini berhasil meraup podium dengan posisi Rheza juara, disusul Mario Suryo dan Andi Gilang.
AISI Sport Fairing 250cc: Distribusi Honda CBR250RR Kembali Melejit di Bulan April. Jangan Salah Cak!

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Kemarin mmz sudah tuliskan data AISI penjualan motor sport fairing kelas 250cc. Namun ternyata data yang saya dapatkan masih belum lengkap karena saat itu hanya tertulis data wholesalesnya Kawasaki Ninja 250 saja.
50 Owner CBR250RR Jatim Nenda dan Bakti Sosial di Mojosemi. Bukti Biker juga Peduli Lingkungan!

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Populasi Honda CBR di Jawa Timur terus meningkat seiring melonjaknya angka penjualan. PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM) distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT menggelar acara Brotherspeed Camp di Mojosemi Forest Park, Magetan , Jawa Timur pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 28 – 29 April 2018.
MPM Jatim Wadahi Hobi Ngebut Arek Suroboyo Lewat Track Day di Sirkuit Gelora Bung Tomo. Ini baru Ngebut Halal Cak

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… PT. Mitra Pinasthika Mulia Jatim selaku distributor resmi Honda di Jatim dan NTT baru saja menggelar track day di sirkuit Gelora Bung Tomo Surabaya. Di sini arek-arek Surabaya dibebaskan ngebut “sak pole” dan dijamin halal. Kalau gubrak ojo takon tapi Cak..hehe…

