Lin Jarvis Bilang Yamaha M1 Rossi dan Zarco Identik. Lha Terus Kenapa Tim Pabrikan Kurang Kompetitif?

img_20180304_1600361797511776.jpg

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Ada kabar terbaru lagi seputar perhelatan MotoGP musim 2018 ini. Anggapan orang tentang tim Movistar Yamaha dan Monster Tech 3 ternyata tak sepenuhnya benar. Sek, iki piye karepe? Lanjutkan membaca “Lin Jarvis Bilang Yamaha M1 Rossi dan Zarco Identik. Lha Terus Kenapa Tim Pabrikan Kurang Kompetitif?”

Cari Keseimbangan Rossi Alami Terlalu Banyak Spin Roda Belakang

img_20180423_0255161392072970.jpg

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi mengaku alami banyak spin di roda belakang M1 miliknya, terutama saat lakoni sesi free practice 2 di sirkuit Jerez, Spanyol. Pembalap berusia 39 tahun ini mengaku permukaan sirkuit yang di aspal ulang menyebabkan beberapa spin berlebih terutama di tikungan 1 dan tikungan 8. Lanjutkan membaca “Cari Keseimbangan Rossi Alami Terlalu Banyak Spin Roda Belakang”

Sederhana, Rossi ingin Podium Lagi di Jerez. Semangat Pakdhe…!

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Jelang MotoGP Jerez Spanyol, artinya balapan kembali ke benua Eropa, Valentino Rossi ingin kembali merasakan nikmatnya menjejak podium. Kalau bonusan sih ngarasain juara. Ya, sebuah keinginan sederhana dari seorang pembalap berusia 39 tahun di tengah gencaran pembalap-pembalap muda yang tak kenal takut dlosor.

Lanjutkan membaca “Sederhana, Rossi ingin Podium Lagi di Jerez. Semangat Pakdhe…!”

Yamaha YZF-R1M Sabet Best of the Best Big Bike versi Otomotif Award 2018

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Siapa yang gak kepincut sama moge berfairing yang satu ini? Ya, YZF-R1M sebagai penerus generasi R1 bisa dibilang memang ganteng bianget Sam. Pendobrak bodi OOT di kelas Moge ini seperti menjadi angin segar bagi pecinta motor-motor besar. So, pantaslah kiranya jika pada akhirnya Yamaha YZF-R1M mendapatkan penghargaan sebagai Best of the Best Big Bike dari Otomotif Awards 2018.

Lanjutkan membaca “Yamaha YZF-R1M Sabet Best of the Best Big Bike versi Otomotif Award 2018”

Rossi Akui Sudah Temukan Masalah pada M1. Mampukah Yamaha Mengatasinya?

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Valentino Rossi, pembalap Movistar Yamaha MotoGP mengakui jika akhirnya dia dan tim menemukan masalah yang membuat M1 nya tak mampu bekerja maksimal. Berbagai usaha sudah dia dan tim lakukan, termasuk harus gonta-ganti sasis, settingan, termasuk jumpalitan akibat latihan motocross hanya untuk menemukan feeling terbaik pada motor.

Lanjutkan membaca “Rossi Akui Sudah Temukan Masalah pada M1. Mampukah Yamaha Mengatasinya?”

MotoGP: Menurut Rossi Pemilihan Ban tak Lagi Bergantung Pada Rider. Ini apa Maksudnya?

img_20180129_162955_6781294638681.jpg

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Menarik mencermati perkataan Valentino Rossi saat ditanya mengenai prediksinya jelang MotoGP Argentina awal April nanti. Tak hanya menyebut bagaimana prediksi jalannya balapan, Rossi juga mengutarakan sebuah pernyataan baru dimana ia menyebut pemilihan ban tak lagi bergantung pada rider. Lanjutkan membaca “MotoGP: Menurut Rossi Pemilihan Ban tak Lagi Bergantung Pada Rider. Ini apa Maksudnya?”

Yamaha M1, Menusuk di Tikungan, Jadi Bulan-bulanan Honda dan Ducati di Lurusan!

img_20180317_0615521033814563.jpg

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Pembalap Movistar Yamaha Valentino Rossi bisa dikatakan mendulang hasil bagus di Qatar. Meskipun tak mampu keluar sebagai juara seri toh paling tidak The Doctor masih bisa raih podium tiga dan berhak atas 16 poin. Lanjutkan membaca “Yamaha M1, Menusuk di Tikungan, Jadi Bulan-bulanan Honda dan Ducati di Lurusan!”