MPM Honda Jatim Resmi Rilis All New Honda PCX 150. Yakin Jadi Pemimpin di Kelas AT-High, Inden tembus 2000 Unit…!

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Baru saja bisa menghirup nafas segar dari hiruk pikuk kota Surabaya. Yup, bertempat di Dyandra Convention Centre Jl. Basuki Rahmat No. 98-105 Surabaya (12/2), PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM) selaku main dealer distribusi Honda Jatim dan NTT secara resmi merilis All New Honda PCX150. Lebih spesifiknya sih Press Conference bagi temen-temen blogger otomotif Jawa Timur.

Lanjutkan membaca “MPM Honda Jatim Resmi Rilis All New Honda PCX 150. Yakin Jadi Pemimpin di Kelas AT-High, Inden tembus 2000 Unit…!”

Resmi, Harga All New Honda PCX150 CBS Rp 27,7 Juta, dan Rp 30,7 Juta untuk PCX150 ABS

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… PT. AHM hari ini, Selasa (7/01/2018) secara resmi merilis harga All New Honda PCX150 (lokal). Motor yang kini diproduksi lokal oleh AHM ini mampu dijual dengan harga yang cukup kompetitif dan dibenturkan dengan kompetitor terdekatnya.

Lanjutkan membaca “Resmi, Harga All New Honda PCX150 CBS Rp 27,7 Juta, dan Rp 30,7 Juta untuk PCX150 ABS”

Display All New Honda PCX150 di Bali ini Sangat Menarik. Ala-ala Mainan Diecast

 

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… All New Honda PCX150 yang segera distribusi bulan Februari mendatang memang sukses menyita perhatian kalangan biker yang ingin segera meminang skutik gambot Honda ini ke garasi rumah. Dan seperti kebiasaaan sebelumnya, seperti halnya All New Honda CBR250RR, Honda selalu mendisplay unit untuk mengobati rasa penasaran terutama indener yang ingin mengetahui bagaimana sih bentukan asli PCX150 terbaru yang diidamkannya.

Lanjutkan membaca “Display All New Honda PCX150 di Bali ini Sangat Menarik. Ala-ala Mainan Diecast”

Beda Satu Tingkat Bisakah Ban NMAX dipasang pada All New Honda PCX? Dan Jawabnya adalah…

 

wp-image-443488775
All New Honda PCX 150

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… Sejak kemunculan All New Honda PCX150 perhatian biker tanah air sontak tersedot pada sosok skutik premium Honda yang telah resmi diproduksi dalam negeri ini. Semua detail menjadi perhatian. Mulai dari fitur yang diusung, hingga beberapa part pendukung desain motor termasuk juga pada kaki-kaki atau roda. Lanjutkan membaca “Beda Satu Tingkat Bisakah Ban NMAX dipasang pada All New Honda PCX? Dan Jawabnya adalah…”

Berikut Spesifikasi All New Honda PCX 150 terbaru 2018. Simak juga Beberapa Galerinya

banner

All New Honda PCX 150

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis.. Hari ini AHM secara resmi merilis All New Honda PCX 150 dengan beberapa pembaruan dibanding PCX terdahulu. Mengusung desain All New PCX 150 kini tampil jauh lebih futuristik. 

Lanjutkan membaca “Berikut Spesifikasi All New Honda PCX 150 terbaru 2018. Simak juga Beberapa Galerinya”

All New PCX 150 Resmi Dirilis. Lampu Semua LED Harga Mulai Rp 27 Juta.

banner

All New Honda PCX 150 resmi rilis

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis… All New Honda PCX150 akhirnya resmi dirilis. Ya, bertempat di Fairmont Hotel, Jakarta, hari ini Rabu (13/12/2017) PT. Astra Honda Motor (AHM) akhirnya membuka selubung tirai yang menutupi Honda PCX sebagai penanda All New PCX 150 terbaru resmi diperkenalkan pada publik.

Lanjutkan membaca “All New PCX 150 Resmi Dirilis. Lampu Semua LED Harga Mulai Rp 27 Juta.”

MPM Ajak Riders Honda PCX Mubeng-mubeng Kota Ngalam. Apresiasi Bagi Konsumen Premium

banner

PCX_1
Riders Honda PCX berfoto bareng di depan taman Slamet, salah satu taman di kota Malang

Motomazine.com – Salam safety riding bro sis…  Lagi, sebuah event sebagai penghargaan  tertinggi atas loyalitas konsumen premium ditunjukakan oleh PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM). Main dealer sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT ini mengadakan acara Honda PCX Fun Rally mubeng-mubeng kota Ngalam. Acara yang ditujukan untuk anggota komunitas Honda PCX yang tergabung dalam HPCI (Honda PCX Club Indonesia) dan konsumen wilayah Malang-Blitar ini mengusung tema ‘Enjoy Your PCX150’. Lanjutkan membaca “MPM Ajak Riders Honda PCX Mubeng-mubeng Kota Ngalam. Apresiasi Bagi Konsumen Premium”