Yamaha LEXI Mbrebet di Awal? Bisa Jadi ini Masalahnya!

Motomazine.com – Masbro, kebetulan apa ketepatan ya? Baru ngebawa sehari, nih Yamaha LEXI S yang dikasih DDS Mandiri berasa ngasih signal aneh. Yup, saat gas dibetot, di awal bukaan gas kayak ada jeda, mbrebet gitu. Lah, Lexi S yang ane bawa ke Pacitan kemarin kan aman jaya lantjar terkendali?

Lanjutkan membaca “Yamaha LEXI Mbrebet di Awal? Bisa Jadi ini Masalahnya!”

MAXI Yamaha Journey Hari Kedua Finish di Telaga Ngebel. Salut buat Semua Rider MAXI!

Motomazine.com – Masbro, setelah melakukan perjalanan yang cukup panjang, tadi siang, sekitar pukul 14.00 akhirnya peserta touring MAXI Yamaha Journey tiba juga di Telaga Ngebel, Ponorogo. Yap, Telaga Ngebel menjadi destinasi terakhir touring MAXI plat AE.

Lanjutkan membaca “MAXI Yamaha Journey Hari Kedua Finish di Telaga Ngebel. Salut buat Semua Rider MAXI!”

MAXI Yamaha Journey Hari Pertama Sukses Sambangi Pacitan. Besok Gasss Lagi Yuk!

Motomazine.com – Masbro, Acara MAXI Yamaha Journey, touring plat AE sukses tempuh etape hari pertama. Berangkat dari kota Madiun hari ini, Sabtu (23/6/2018), alhamdulillah sore tadi sekitar pukul 18.00 peserta sudah touchdown di pantai Teleng Ria, Pacitan.

Lanjutkan membaca “MAXI Yamaha Journey Hari Pertama Sukses Sambangi Pacitan. Besok Gasss Lagi Yuk!”

Menebak Positioning Harga Bandit 150. Saling Tabok Gak Sih sama GSX-S150?

Ilustrasi Suzuki Bandit 150

Motomazine.com – Masbro, sedikit silent dari hingar bingar perkembangan motor spyshot yang sedang tes di jalanan umum, mungkin tester ridernya pada mudik, gak lantas membuat perkembangan calon-calon motor baru begitu saja terlewatkan. Dan seperti yang sudah santer dibahas sebelumnya, kali ini mmz akan coba memprediksi, dimana positioning harga calon motor sport Suzuki terbaru, Suzuki Bandit 150.

Lanjutkan membaca “Menebak Positioning Harga Bandit 150. Saling Tabok Gak Sih sama GSX-S150?”

Berikut Harga Lengkap + Simulasi Kredit Suzuki NEX II Area Madiun, Ponorogo, Ngawi, Magetan, Tulungagung dan Kediri

Motomazine.com – Salam safety riding masbro.. Pasca dirilis resmi di Surabaya, Kamis (24/5/2018) kemarin, akhirnya per hari ini mmz mendapati harga resmi (perkenalan) sekaligus skema kredit Suzuki NEX II untuk area Plat AE-AG yang mencakup wilayah Madiun, Magetan, Ngawi, Caruban, Ponorogo, Pacitan, Trenggalek, Tulungagung, Kediri dan Blitar. Intinya, selain kualitas jempolan yang memang ingin ditonjolkan oleh Suzuki lewat NEX II, ternyata SIS juga kembali bikin shock dengan kasih harga yang, beughhh… Silahkan dicek sendiri.

Lanjutkan membaca “Berikut Harga Lengkap + Simulasi Kredit Suzuki NEX II Area Madiun, Ponorogo, Ngawi, Magetan, Tulungagung dan Kediri”

Impresi Pertama Nunggang Suzuki NEX II. Empuk Mentul-mentul Bergairah!#KerenCaraBaru

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… Sebuah kejutan besar karena PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) ternyata memberikan kesempatan kepada teman-teman blogger dan media di Jawa Timur untuk nyicipin Suzuki NEX II, pertama kali di Indonesia loh Cak. Kamu kapan? 😁

Lanjutkan membaca “Impresi Pertama Nunggang Suzuki NEX II. Empuk Mentul-mentul Bergairah!#KerenCaraBaru”

Isi Ramadhan MPM Ponorogo Gelar Test Ride PCX 150 dan Bagi Takjil Gratis!

Motomazine.com – Salam safety riding masbro… PT. Mitra Pinasthika Mustika (MPM) Reyog Ponorogo selaku main dealer penjualan motor Honda baru saja menggelar event test ride All New Honda PCX150 sekaligus bagi takjil gratis bagi pengendara yang sedang melintas di sekitaran lokasi acara berlangsung.

Lanjutkan membaca “Isi Ramadhan MPM Ponorogo Gelar Test Ride PCX 150 dan Bagi Takjil Gratis!”