Motomazine.com – Jalannya balapan moto2 seri Brno 2015 berjalan dengan cukup panas. Pebalap saling berlomba susul-menyusul hingga akhirnya Johan Zarco menangi balapan disusul oleh Rabat dan Rins.
Begitu berada di posisi pertama Pebalap Moto2 bernomor start 5 ini seakan tak terbendung. Bahkan doi sempat membuat gap dengan Rabat hingga 1 detik. Usaha Rabat dan Rins yang mendekat di lap-lap akhir pun seakan tak berguna. Membuat Zarco mantap menapaki garis finish pertama kali.
Dan berikut hasil race Moto2 Brno 2015 10 pebalap tercepat
Related Posts:
- Honda RC213V 2021: Yang Penting Prestasi, Livery Asal bisa dikenali
- Livery Tim LCR Honda 2021 dengan Rider Alex Marquez
- Sekalinya Mengaspal Aprilia RS-GP 2021 Langsung Babat RC213V dan RC16
- M1 Petronas Rossi 2021 Bocor ke Publik. Lah?
- [MotoGP] Livery Monster Energy Yamaha 2021, Asli Keren Banget!
- MotoGP : Livery KTM 2021
- Blak-blakan! Rossi belum Maafkan Marquez atas Insiden Sepang Clash
- Makin Menyala, Miller-Pecco Rilis Livery Ducati Lenovo 2021. Berikut Spesifikasinya
- Belum Banyak yang Tahu, ternyata Rossi pernah Tolak Suzuki
- Rossi Yakin Marini dan Bastianini tampil Bagus di MotoGP 2021